Assalamu'alaikum Wr Wb
Selamat Datang di website saya
Semoga website ini berguna bagi para pembaca sekalian
Di postingan kali ini saya akan membahas tentang training dan sertifikasi cisco day 1
A.PENDAHULUAN
Jadi apa itu cisco ? cisco yaitu merupakan perusahaan global dalam bidang jaringan komputer. yang bermarkas di California, Amerika Serikat. Perusahaan didirikan pada tahun 1984.
B.LATAR BELAKANG
untuk mengenal dasar cisco dan dapat mengerti aplikasi simulatornya
C.MAKSUD DAN TUJUAN
Dapat memahami dan mengerti dasar dasar cisco
D.PEMBAHASAN
Cisco System (Cisco) menjual jaringan dan komunikasi teknologi, peralatan dan pelayanan untuk transportasi data, suara dan video ke seluruh dunia. Produk perusahaan dan pelayanan terdiri dari beberapa kategori diantaranya adalah router, swicth, network access, IP telephony, keamanan, Jaringan fiber optik, jaringan data center, jaringan via sinyal, jaringan untuk rumah, dukungan layanan teknis dan pelayanan jaringan
Harga perangkat cisco sendiri harganya termasuk mahal bahkan sangat mahal bagi orang awam. namun ada juga aplikasi simulator/emulator untuk latihan jaringan cisco
Nah aplikasi simulator/emulator tersebut merupakan aplikasi open source atau gratis.
1.Cisco Paket Tracer
2.GNS3
Untuk kali ini saya akan membahas tentang GNS3
GNS3 adalah software emulator network, pertama kali release tahun 2008. Dapat digunakan untuk mensimulasikan network yang komplek dan bisa dikombinasikan antara virtual lab dan real devices (perangkat network asli). GNS3 menggunakan software emulasi dynamips untuk menjalankan Cisco IOS.
untuk aplikasi gns3 sendiri bisa didownload di www.gns3.net
berikut merupakan fitur fitur gns3 :
> Mendukung desain topologi yang komplek dan berkualitas tinggi
> Mampu mengemulasikan platform Cisco IOS router dan firewall PIX
> Simulasi simple Ethernet, ATM dan Frame Relay
> Mampu menghubungkan simulasi network dan real topologi network
> Mampu mengcapture packet menggunakan wireshark
> Mampu mengemulasikan platform Cisco IOS router dan firewall PIX
> Simulasi simple Ethernet, ATM dan Frame Relay
> Mampu menghubungkan simulasi network dan real topologi network
> Mampu mengcapture packet menggunakan wireshark
berikut merupakan tampilan awal gns3
E.HASIL YANG DIDAPAT
paham tentang dasar cisco, dan aplikasi simulatornya
F.KESIMPULAN
gns3 merupakan aplikasi simulator yang dapat kita gunakan secara gratis untuk simulasi latian cisco
G.REFERENSI
https://id.wikipedia.org/wiki/Cisco_Systems
Ya sekian yang dapat saya sampaikan
Mohon maaf banyak salah didalam blog ini, karna kesempurnaan hanya milik Tuhan YME
Terimakasih telah membaca blog ini, saya harap blog ini berguna bagi para pembaca
Jika masih ada yang belum jelas bisa kalian tanyakan dikolom komentar
kritik dan saran juga boleh
Maturnuwun...
Wassalamu'alaikum Wr Wb
0 Comments:
Post a Comment